Vitamin K: Manfaat, dosis, dan sumber asupannya
Artikel
01 Mei 2023

Selama ini, kita mengenal vitamin K sebagai sumber gizi yang berguna dalam proses pembekuan darah.
Nah ternyata, dalam makanan atau suplemen yang kita konsumsi, terdapat lebih dari satu jenis vitamin K, lho.
Kira-kira, apa bedanya, dan apa lagi manfaat yang bisa kita dapatkan dari vitamin K ya? Simak ulasan selengkapnya berikut ini, yuk!
Penulis: Safira Maharani. Ditinjau oleh: Coach Indri Puspawati, A.Md.Gz.
Health knowledge
Improve diet
Improve lifestyle
Maintain health
Manfaat vitamin
Vitamin
Vitamin K