Fita
Share

Kenali manfaat vitamin C yang tinggi antioksidan

Artikel
Kenali manfaat vitamin C yang tinggi antioksidan

Mengonsumsi makanan serta minuman yang mengandung zat gizi akan membawa beragam manfaat untuk tubuh. Contohnya adalah mengonsumsi makanan dan minuman yang mengandung vitamin C.

Berbagai manfaat dimiliki oleh vitamin C, seperti manfaat tingginya antioksidan untuk membantu menjaga imunitas. Vitamin yang merupakan bagian dari jenis vitamin water soluble ini dapat larut dalam tubuh. Karena itu, konsumsi vitamin C perlu dilakukan rutin setiap hari karena kandungannya tidak dapat tersimpan lama. 

Selain itu, apakah manfaat lain dari konsumsi vitamin C? Bagaimana takaran konsumsi vitamin C serta pilihan makanan dan minuman apa saja yang dapat memenuhi kebutuhannya? Simak penjelasan lebih detail melalui artikel ini. 


Penulis: Azzahrah Nabilla Erdiana. Ditinjau oleh: Coach Fahmil Usman, S.Gz,. M.Gz

Health knowledge
Immunity
Improve diet
Maintain health
Manfaat vitamin
Vitamin
Vitamin C